HERMENEUTIKA SEBAGAI METODE DAN TEORI MENAFSIRKAN HADIS
DOI:
https://doi.org/10.30762/universum.v16i2.137Keywords:
Hermeneutik, hadis, pemahamanAbstract
Hadith is an important source for Muslims. Because from Hadith that the teachings of the Qur'an can be understood correctly. Without support of understanding of hadith, it is difficult for a Muslim to understand Islam and apply it correctly. Therefore, this paper tries to discuss how hermeneutics is used as a method and theory in understanding a hadith. The goal is that Muslims can know and understand the content, so it can be used as a basis for every act of worship.
Hadis merupakan sumber otoritas penting bagi umat Islam. Sebab dari Hadis lah ajaran Alqur’an dapat dipahami dengan benar. Tanpa didukung pemahaman hadis yang benar, sulit bagi seorang muslim dapat memahami Islam sekaligus mengaplikasikannya dengan benar. Oleh karena itu dalam tulisan ini berusaha membahas tentang bagaimana hermenutika dijadikan sebagai metode dan teori dalam memahami atau menafsirkan suatu hadis. Tujuanya adalah agar umat Islam dapat mengetahui dan memahami isi kandungan sebuah hadis, sehingga dapat dijadikan sebagai landasan dalam setiap amal ibadahnya.
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Muhamad Ali Rozikin
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.